Peringati Hari Lahir Kejaksaan ke-79 Tahun 2024, Agus Salim Pimpin Upacara Perdana di Kejati Sulsel
MAKASSAR, MATANUSANTARA – Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kejati Sulsel) menyelenggarakan upacara peringatan Hari Lahir Kejaksaan RI Ke-79 pada Senin (2/09/2024) di halaman Kantor Kejati Sulsel. Upacara yang pertama kali diadakan…
Ormas Pandawa Pattingalloang Sambangi Korban Kebakaran TPA Antang Makassar
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Organisasi Masyarakat (Ormas) Pandawa Pattingalloang DPAC Manggala sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama dalam meringankan beban saudara kita yang mengalami musibah kebakaran beberapa hari yang lalu tepatnya pada hari…
Pasca Kematian dr. Aulia Risma, Kemenkes Ungkap ‘Pemalakan’ di Undip Dengan Nilai Fantastis
JAKARTA, MATANUSANTARA --Kasus perundungan yang berujung kematian dokter Aulia Risma Lestari, mahasiswi kedokteran PPDS anestesi Universitas Diponegoro (Undip), Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkap dugaan 'pemalakan' yang diduga diwajibkan tiap bulan. Dugaan…
Blokade Fasum, Pemkot Makassar Diminta Ganti Rugi Lahan Milik Warga Tallo Sebesar Rp. 12,5 Miliar
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Terpantau awak media di Jalan Gatot Subroto, tembus ke Jalan Tol, Kelurahan Kaluku Bodoa, Kecamatan Tallo, seorang warga blokade fasilitas umum (fasum), Minggu 01 September 2024. Fasum yang…
Polisi Diperintahkan Bebaskan Demonstran RUU Pilkada, Namum Presiden Jokowi Meminta Ini
MAKASSAR, MATANUSANTARA -- Kanal YouTube resmi Istana Kepresidenan, Presiden Republik Indonesia Ir Joko Widodo (Jokowi) meminta kepolisian untuk membebaskan seluruh demonstran yang ditangkap terkait aksi unjuk rasa RUU Pilkada. Postingan…
Terungkap!! ‘Persekongkolan’ Oknum ASN Disdik dan Pegawai Hotel Max One Makassar
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Miris video oknum pegawai Hotel MaxOne Makassar bersama oknum Aperatur sipil Negera (ASN) Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Makassar viral disejumlah sosial media online (Medsos) kini menjadi pusat perhatian…
Gelar Sertijab, Kakanwil Kemenkumham Sulsel Kini Berganti
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan (Kanwil Kemenkumham Sulsel) menggelar acara serah terima jabatan (sertijab) Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) bertempat di Aula Pancasila Kanwil Kemenkumham Sulsel…
4 Orang Pegawai Lapas Parepare Dapat Promosi Jabatan Baru, Totok Budiyanto: Alhamdulillah
PAREPARE, MATANUSANTARA --Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan (Kemenkumham Sulsel) Taufiqurrahman resmi melantik sebanyak 38 Pejabat Manajerial dan 1 Pejabat Non Manajerial di lingkungan Kanwil Kemenkumham…
Beredar Video Aksi Pemukulan Warga, Pelaku Diduga Rombongan Pendukung Dhany Pemanto
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Beredar video aksi pemukulan yang diduga dilakukan oleh rombongan pendukung Danny Pemanto calon Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) dibilangan Jalan Bandang, Kecamatan Bontoala, Kota Makassar, pada hari Kamis 29…
DPC Pandawa Pattingalloang Kawal Deklarasi Pasangan HT-DM, “Gowa Lebih Baik”
GOWA, MATANUSANTARA --Bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Gowa periode 2024-2029, Hj Sitti Husniah Talengrang dan Darmawangsah Muin, Melakukan deklarasi di pelataran Masjid Agung Syekh Yusuf yang terletak di Jalan…