Ternyata Pengganti Leonard Eben Sebagai Kajati Sulsel, Adalah Jaksa Kelahiran Palopo
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Berdasarkan surat Keputusan Jaksa Agung Republik Indonesia Nomor 86 Tahun 2024 Tanggal 18 Maret 2024 tentang pemberhentian dan pengangkatan dari dan dalam jabatan struktural pegawai negeri sipil Kejaksaan…
Oknum Petugas Polsek Biringkanaya Diduga Sunat 2x Dana Ganti Rugi Pengobatan Korban
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Biaya ganti rugi pengobatan korban penganiayaan seorang pria inisial RS (32 tahun ) diduga disunat dua kali oleh oknum petugas Polsek Biringkanaya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel). Hal…
Jaksa Cium Aroma Korupsi Puluhan Miliar di KONI Makassar, Gimana Pengusutannya?
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Saat ini Kasus yang diselidiki Kejaksaan Negeri (Kejari) Makassar terkait dugaan penyimpangan pengelolaan dana hibah dilingkup Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Makassar periode 2022/2023, kini makin kontroversi. Kontroversi…
APH di Sulsel Diminta Usut Dana Hibah Masjid Agung UIN Alauddin Makassar
MAKASSAR, MATANUSANTARA -Lembaga Antikorupsi Sulawesi Selatan (Laksus Sulsel) mencium aroma dugaan penyimpangan di proyek pembangunan Masjid Agung UIN Alauddin Makassar di Samata, Roman Polong, Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa. Aroma…
Leonard Eben Ezer Lepas Jabatannya Sebagai Kajati Sulsel, Setelah Dapat Promosi
JAKARTA, MATANUSANTARA -- Leonard Eben Ezer Simanjuntak SH. MH melepaskan jabatannya sebagai Kepala Kejaksaan Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) setelah mendapatkan promosi kenaikan jabatan menjadi Eselon I (satu), sebagai Staf Ahli…
Kost Biru di Wilayah Rappocini Terindikasi Dugaan Tempat Maksiat dan Prostitusi
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Beredar kabar miris salah satu kos-kosan di Jalan Rappocini, Kecamatan Rappocini terindikasi dugaan dijadikan tempat prostitusi atau tempat maksiat. Informasi tersebut dibeberkan oleh salah satu mantan anak kost…
Kejari Makassar Usut Dugaan Penyimpangan Dana Hibah Dilingkup KONI Sebanyak Rp.20 M
MAKASSAR, --Beredar informasi Kejaksaan Negeri (Kejari) Makassar melakukan penyelidikan terkait dugaan penyimpangan pengelolaan dana hibah untuk Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Makassar periode 2022/2023. Hal tersebut dibenarkan oleh Kepala Seksi…
Rutan Makassar Kedatangan Tim Pembimbing Dirjenpas, Ternyata Tujuannya !!
MAKASSAR, MATANUSANTARA --Rutan Kelas IA Makassar kedatangan tamu dari Tim Pembimbing Kemasyarakatan yang dipimpin oleh Ahli Utama Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Drs. Imam Suyudi, Bc.IP., S.H., M.H., Kunjungan tersebut bertajuk safari…
Laprida Sambangi Rutan Pangkep Dalam Rangka Peninjauan Akreditasi Klinik
PANGKEP, --Lembaga Akreditasi Prima Husada (Laprida) sambangi Rutan Kelas IIB Pangkajene dalam rangka akreditasi fasilitas pelayanan kesehatan (Fasyankes) di seluruh Indonesia, pada hari Sabtu 16 Maret 2024. Kunjungan tersebut, kata…
Semangat Warga Binaan dan Petugas Lapas Parepare Tetap Berkobar Pada Malam ke-6 Ramadhan 1445 H,
PAREPARE, MATANUSANTARA --Petugas dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas IIA Parepare memasuki hari ke-6 bulan suci ramadhan 1445 hijriah tahun 2024 masehi tetap bersemangat melaksanakan ibadah sholat Tarawih dan…